Mengatasi Wireless Yang Tidak Bisa Mendeteksi Hot Spot

Posted on Juni 16, 2013

3


Hi gan, saya akan cerita sedikit mengenai pengalam saya yang sempat membingungkan saya selama 24 jam, setelah saya ingat ingat apa yang di insruksikan sobat saya dulu tenyata mampir juga di benak saya.

Nah permasalahannya adalah wifi PC saya idak dapat mendeteksi wifi hot spot dan tentunya tidak bisa konek (lihat gambar diatas), dan selama itu saya menggunakan tool tambahan, permasalah itu terjadi pada WZC (Wireless Zero Configuration) yang masih berstatus stoped.
Baiklah kita langsung saya ke cara mengatasinya chekidot.
Pertama klik Start->Run->ketikkan “services.msc” (tanpa tanda petik)
Setelah muncul Jendela Services akan ada banyak nama service
Kemudian cari Wireless Zero Configuration
Klik kanan->Properties
Setelah muncul Jendela Wireless Zero Configuration Properties
Cari Startup Type biasanya bertype manual
Jika masih manual, ubah jadi “Automatic”
Cari lagi service status ubah menjadi “start” jika dalam keadaan berstatus “stoped” klik apply dan OK.
Mudah kan.

Semoga ini bisa membantu agan semua yang sedang mengalami kesulitan seperti ane.
Jangan lupa berikan komentar ya. Terima Kasih
Posted in: /Tutorial